Bakti Sosial Donor Darah Dalam Rangka  HUT Persit Ke-77 

    Bakti Sosial Donor Darah Dalam Rangka  HUT Persit Ke-77 
    https://hst.wartabhayangkara.com/curhat-polres-hst-sasar-warga-kelurahan-bukat

    Amuntai - Persit KCK Cabang XXIV Dim 1001 HSU-BALANGAN Koorcab Rem 101 PD VI Mulawarman menggelar bakti sosial Donor Darah dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun Persit ke 77 di Wilayah Kodim 1001/HSU-BALANGAN, bertempat di Aula Makodim 1001/HSU-Balangan, Jln Basuki Rahmat No 12, Kec. Amuntai Tengah, Kab. Hulu Sungai Utara, Jum'at (03/03/2022)

    Pelaksanaan donor darah ini berjasama dengan PMI Kab. Hulu Sungai Utara serta melibatkan 4 orang tenaga kesehatan yang dibantu oleh Nakes dari RSUD Pembalah Batung Kab. Hulu Sungai Utara.

    Dalam pelaksanaannya donor darah kali ini Persit beserta jajaran dengan peserta pendonor yang hadir sebanyak - + 100 peserta donor.

    Ketua Persit KCK Cabang XXIV Dim 1001 Ny Dhevi Dhuwi Hendradjaja
    menyampaikan Bahwa kegiatan Donor Darah ini dalam rangka HUT Persit Ke-77 merupakan momentum yang tepat untuk menebar kebaikan dengan meningkatkan aksi kemanusiaan.

    Kegiatan sosial ini sangat besar manfaatnya baik bagi pendonor maupun penerima donor oleh karena itu kita membantu secara nyata kepada masyarakat yang membutuhkannya".imbuhnya

    Selain itu Ketua Persit juga menambahkan, dengan donor ini  menjadikan tubuh menjadi sehat dan menambah kesegaran tubuh. Selain itu manfaat donor darah bagi pendonor yang teratur adalah membantu membakar kalori dalam tubuh dan menurunkan berat badan. Hal ini karena rata-rata orang dewasa dapat membakar 650 kalori saat memberikan 450 ml darahnya". Ucapnya 

    Kegiatan ini dihadiri oleh Ketua Persit KCK Cabang XXIV Dim 1001 Ny Dhevi Dhuwi Hendradjaja, Anggota Persit Kodim 1001, Danramil, Anggota Stap Kodim1001, Anggota PMI serta Tenaga Medis RSUD Pembalah Batung Kab Hulu Sungai Utara. (Pendim 1001)

    hsu
    Maskuri

    Maskuri

    Artikel Sebelumnya

    Menyambut HUT Persit Kodim 1001/HSU-BLG...

    Artikel Berikutnya

    Peduli Keselamatan Personel Kodim 1001 Cek...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Upacara 17-an, Dandim 1712/Sarmi Minta Prajurit Dukung Program Pemerintah
    Hendri Kampai: Belajar dari Korea Selatan, Tidak Ada yang Kebal Hukum, Termasuk Presiden atau Mantan Presiden
    Danlanud Sultan Hasanuddin Pimpin Upacar 17an, Diiikuti Seluruh Prajurit
    Irjen TNI Tegaskan Komitmen Satgas TNI Berantas Judi Online, Narkoba, Penyulundupan dan Korupsi

    Ikuti Kami